Skip to main content

Untuk Penggelolaan Lingkungan, Surabaya Harus Banyak Belajar Dari Kitakyushu Japan

pabrik penggelolaan sampah daur ulang Nishihara
SURABAYA (Media Bidik)Dalam penggelolaan sampah daur ulang serta pembenahan lingkungan hidup kota Surabaya perlu belajar lebih banyak ke pemerintah Kitakyushu Jepang, kota yang berada disebelah selatan Jepang. Pada tahun 1960 sebelumnya terkenal dengan tingkat pencemaran lingkungan yang memprihatikan karena polusi udara serta limbah industry di yang disebabkan oleh limbah industry berat dipelabuhan Dokai Bay yang terkenal  dengan sebutan ' Sea of Death' sekarang berubah total menjadi kota yang ramah lingkungan (Eco Town) yang mampu mengurangi pencemaran udara dan limbah industry sampai nol persen (zero emisi) dan menjadi kota ramah lingkungan pertama di Asia tenggara.

Keseriusan pemerintah Kitakyushu dalam menangani pencemaran lingkungan, pemerintah Kitakyushu memiliki strategi yang jelas untuk mengembangkan kota melalui promosi pergeseran structural, dari industry berat untuk industry lingkungan. Kebutuhan efisiensi sumber daya dan penggelolaan limbah yang tepat dan meningkat karena kelangkaan bahan baku dan daerah TPA(tempat pembuangan ahkir). Dengan demikian pemerintah Jepang menganjurkan dan mempromosikan kegiatan yang berhubungan dengan daur ulang berbasis masyarakat.

Proyek Eco Town meliputi seluruh bagian timur wilayah Hibiki TPA di Jepang, pertama kali disetujui oleh Menteri Perdagangan Industri dan Industri (MITI) kemudian menjadi Kementerian Ekonomi Perdagangan dan Industri (METI) tahun 2001, METI mempromosikan proyek ini kepada pemerintah daerah dan menyediakan subsidi untuk membangun fasilitas daur ulang sampah berteknologi tinggi dan utuk upaya pemasaran diindustri lingkungan.

Seperti yang diungkapkan Ogata Humas Project Eco Town Center kepada 30 rombongan Jurnalis dari Surabaya,"Proyek Eco Town dilaksanakan pada tahun sejak tahun 2007 dengan nilai investasi sebesar 70.4 million Yen, dengan rincian 68% dana pemerintah dan 32 % Swasta, diantaranya 25 proyek industry dan 10 tempat penelitian dengan mengunakan  kebijakan 3 R dari Reduce, Reuse dan Recycle, tujuan dari Kitakyusu Eco Town adalah mempromosikan nol emisi melalui reutilizing limbah dari satu industry sebagai bahan industry lain, serta memgembangkan dan mempromosikan lingkungan atau industry daur ulang,"jelasnya.

Masih menurut Ogata," Dalam mengembangkan Eco Town pemerintah Jepang  mengunakan tiga  strategi diantaranya melibatkan 3 pilar Akademisi, Manufacturing serta Comercial. Akademisi melalui Pendidikan dan Dasar Penelitian yang bertujuan untuk pengelolaan sampah dan teknologi pengendalian pencemaran dengan kerjasama industry, Akademisi dan pemerintah, Manufacturing melalui Praktik dan Teknologi  dengan mengubah arah bisnis mereka dari industry berat untuk industry yang komplek untuk memecahkan masalah tanah yang tidak terpakai dan kapasitas produksi yang berlebihan dan Komersial melibatkan seluruh warga karena Eco Town Centre Kitakyushu adalah satu-satunya fasilitas umum dan tempat untuk berinteraksi dengan tidak hanya warga local tapi juga pengunjung daerah dan wisatawan luar luar negeri. Tujuannya adalah agar masyarakat memiliki lebih baik pemahaman tentang Eco Town,"sambungnya. (pan)

Comments

Popular posts from this blog

Tahun Depan, RS BDH Dilengkapi Fasiltas Medician Nuklir

SURABAYA (Mediabidik) - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus mematangkan desain dan konsep fasilitas kedokteran nuklir di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bhakti Dharma Husada (BDH). Bahkan, pemkot sudah menargetkan tahun 2020 nanti, rumah sakit itu sudah dilengkapi fasilitas tersebut. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Surabaya, Febria Rachmanita mengatakan menurut data selama ini, pasien-pasien yang membutuhkan penanganan selalu keluar kota, terutama pasien penyakit kanker. Sebab, di Surabaya hanya ada di RSU Dr Soetomo. Makanya, Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini meminta Dinkes untuk menyediakan fasilitas kedokteran nuklir ini demi warga Kota Surabaya. "Itu lah mengapa kita buat kedokteran nuklir ini, supaya warga Surabaya tidak perlu keluar kota untuk mendapatkan pelayanan ini," kata kata Feni-sapaan Febria Rachmanita saat jumpa pers di kantor Humas Pemkot Surabaya, Rabu (23/10/2019). Menurut Feni, jumlah pederita penyakit kanker payu darah tahun 2018 mencapai 5.63

Dalih Partisipasi Masyarakat, SMAN 8 Surabaya Wajibkan Siswa Bayar Uang Iuran Rp 1,5 Juta

Mediabidik.com - Berdalih iuran partisipasi masyarakat (PM), SMAN 8 Surabaya wajibkan siswa bayar uang iuran pembangunan sekolah sebesar Rp 1,5 juta. Jika tidak membayar siswa tidak dapat ikut ujian. Hal itu diungkapkan Mujib paman dari Farida Diah Anggraeni siswa kelas X IPS 3 SMAN 8 Jalan Iskandar Muda Surabaya mengatakan, ada ponakan sekolah di SMAN 8 Surabaya diminta bayar uang perbaikan sekolah Rp.1,5 juta. "Kalau gak bayar, tidak dapat ikut ulangan," ujar Mujib, kepada BIDIK. Jumat (3/1/2020). Mujib menambahkan, akhirnya terpaksa ortu nya pinjam uang tetangga 500 ribu, agar anaknya bisa ikut ujian. "Kasihan dia sudah tidak punya ayah, ibunya saudara saya, kerja sebagai pembantu rumah tangga. Tolong dibantu mas, agar uang bisa kembali,"ungkapnya. Perihal adanya penarikan uang iuran untuk pembangunan gedung sekolah, dibenarkan oleh Atika Fadhilah siswa kelas XI saat diwawancarai. "Benar, bilangnya wajib Rp 1,5 juta dan waktu terakh

Dampak Cuaca Ekstrem, Dewan Desak Pemkot Monitoring Seluruh Papan Reklame

Mediabidik.com - Anggota Komisi A DPRD Surabaya Arif Fathoni meminta kepada tim reklame pemkot Surabaya, supaya melakukan monitoring dan evaluasi terhadap keberadaan seluruh papan reklame di Surabaya. Monitoring dan evaluasi itu penting dilakukan untuk mengantisipasi papan reklame yang roboh akibat cuaca ekstrem. "Monitoring itu untuk mengetahui papan reklame yang tidak berijin atau masa berlaku ijinnya sudah habis" jelasnya disela acara pertemuan Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) Surabaya di gedung baru DPRD Surabaya, Selasa (07/01/2020). Thoni menegaskan Satpol PP harus tegas melakukan penertiban terhadap papan reklame yang ilegal itu. "Kami mendesak Satpol PP potong reklame ilegal. Kami banyak menerima informasi masyarakat akan keberadaan papan reklame yang tidak berijin" tegasnya. Pria yang juga menjabat Ketua Fraksi Partai Golkar ini menekankan, kalau penertiban itu perlu dilakukan, pasca peristiwa pohon tumbang yang mengakibatkan 2 korban meni